Pages

Friday, September 14, 2018

Ini Trik Cepat Tidur Ala Tentara AS

Liputan6.com, Jakarta Bagi Anda yang sering merasa kesulitan segera tidur di malam hari, bisa menjajal trik cepat tidur ala tentara militer Amerika Serika. Hanya butuh waktu hanya 2 menit, seorang prajurit bisa tidur berkualitas.

Dikutip dari Independent, teknik cepat tidur ini biasa digunakan tentara saat bertugas di medan perang. Teknik ini dijelaskan dalam buku Relax and Win: Championship Performance.

Buku itu menyebutkan seorang tentara tetap harus bisa tidur meski di medan perang. Ini untuk mencegah mereka melakukan kesalahan lantaran kelelahan.

Berikut cara cepat tidur secara alami ala militer AS.

1. Melemaskan otot-otot di wajah seperti lidah, rahang dan sekitar mata.

2. Usahakan bahu lemas dan rileks. Begitu juga dengan kedua lengan.

3. Bernapas secara teratur dan merilekskan dada, paha, hingga bagian bawah kaki.

Saksikan juga video menarik berikut:

Mengalami mimpi buruk yang berkepanjangan tentunya juga memiliki efek tak baik bagi tubuh dan kesehatan Anda. Jadi, akan lebih baik jika Anda mampu mengusir mimpi tak menyenangkan ini jauh-jauh.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini, Kabar Harian Terbaru Terkini Indonesia - Liputan6.com https://ift.tt/2OlIPXL

No comments:

Post a Comment